Hadist Ke- 326
Teks Arab
أَخْبَرَنَا مُسْلِمُ بْنُ إِبْرَاهِيمَ أَخْبَرَنَا جَرِيرُ بْنُ حَازِمٍ قَالَ كَانَ الْحَسَنُ يُحَدِّثُ بِالْحَدِيثِ الْأَصْلُ وَاحِدٌ وَالْكَلَامُ مُخْتَلِفٌ
Teks Indonesia
Telah mengkabarkan kepada kami Muslim bin Ibrahim telah mengkabarkan kepada kami Jarir bin Hazim ia berkata: " Al Hasan apabila menceritakan hadits (mengatakan): Haditsnya satu (sama), namun redaksi pengungkapannya bisa berbeda".