Daftar Kitab

Hadist Ke- 2831



Teks Arab

حَدَّثَنَا أَحْمَدُ بْنُ عَبْدَةَ أَخْبَرَنَا سُفْيَانُ عَنْ الزُّهْرِيِّ عَنْ سَعِيدٍ عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ أَنَّ النَّبِيَّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ لَا فَرَعَ وَلَا عَتِيرَةَ

Teks Indonesia

Telah menceritakan kepada kami Ahmad bin `Abdah, telah mengkabarkan kepada kami Sufyan dari Az Zuhri, dari Sa`id dari Abu Hurairah, bahwa Nabi ﷺ berkata: "Tidak ada fara` (menyembelih anak hewan yang pertama) dan tidak ada `atirah (menyembelih hewan yang disembelih pada sepuluh pertama Bulan Rajab)."