Daftar Kitab

Hadist Ke- 4466



Teks Arab

أَخْبَرَنَا عَمْرُو بْنُ عَلِيٍّ قَالَ حَدَّثَنَا يَحْيَى عَنْ عُبَيْدِ اللَّهِ قَالَ حَدَّثَنِي نَافِعٌ عَنْ ابْنِ عُمَرَ أَنَّ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ الْبَيِّعَانِ بِالْخِيَارِ مَا لَمْ يَفْتَرِقَا أَوْ يَكُونَ خِيَارًا

Teks Indonesia

Telah mengkabarkan kepada kami `Amr bin Ali, ia berkata; telah menceritakan kepada kami Yahya dari `Ubaidullah, ia berkata; telah menceritakan kepadaku Nafi` dari Ibnu Umar bahwa Rasulullah ﷺ bersabda: "Dua orang yang berjual beli memiliki hak memilih selama mereka belum berpisah, atau merupakan jual beli dengan syarat memiliki hak memilih."